Bahasa:
INDONESIA ENGLISH
BERANDA PETA SITUS PEMUTAKHIRAN Cari
 
 

 

SUSILO BAMBANG YUDHOYONO

Masa Bakti 2004 - 2014

 
     
 
 

KENDALI TAMPILAN CANTUMAN

KEPUSTAKAAN TERKAIT PRESIDEN

PRESIDEN-PRESIDEN RI

Soekarno
Masa Bakti 1945-1966
Soeharto
Masa Bakti 1966-1998
BJ. Habibie
Masa Bakti 1998-1999
Abdurrahman Wahid
Masa Bakti 1999-2001
Megawati Soekarnoputri
Masa Bakti 2001-2004
Susilo B. Yudhoyono
Masa Bakti 2004-2014
Joko Widodo
Masa Bakti 2014-
 

KLIPPING ARTIKEL

Detail cantuman
< Kembali ke daftar >
Judul

Susilo Bambang Yudhoyono tetap tolak dekrit

Bahasa

Ind

Sumber

Tempo Interaktif, 30 Mei 2001

Kata Kunci

  1. Abdurrahman Wahid
  2. Partai Kebangkitan Bangsa
  3. sidang istimewa
  4. Sidang paripurna
  5. Susilo Bambang Yudhoyono

 
 
Anotasi

Menteri Koordinator Politik Sosial dan kemanan, Susilo Bambang Yudhoyono, tetap tidak setuju dengan pengeluaran dekrit oleh Presiden Abdurrahman Wahid untuk membekukan MPR/DPR.
Yudhoyono menyambut baik keputusan Sidang Paripurna DPR yang mengusulkan digelarnya Sidang Istimewa MPR. Keputusan itu merupakan keputusan politik dalam demokrasi yang harus dihormati oleh siapa saja, walaupun diwarnai oleh walk out-nya Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa.

 
 
File PDF Tersimpan

Tempointeraktif_20010530.pdf
(72486 bytes)
.

File PDF Tersimpan (en)

Tidak ada lampiran pdf diunggah

 

* Catatan : Anda harus memiliki aplikasi pembaca dokumen PDF untuk dapat membuka dokumen ini.

< Kembali ke daftar >