Bahasa:
INDONESIA ENGLISH
BERANDA PETA SITUS PEMUTAKHIRAN Cari
 
 

 

SOEHARTO

Masa Bakti 1966 - 1998

 
     
 
 

KENDALI TAMPILAN CANTUMAN

KEPUSTAKAAN TERKAIT PRESIDEN

PRESIDEN-PRESIDEN RI

Soekarno
Masa Bakti 1945-1966
Soeharto
Masa Bakti 1966-1998
BJ. Habibie
Masa Bakti 1998-1999
Abdurrahman Wahid
Masa Bakti 1999-2001
Megawati Soekarnoputri
Masa Bakti 2001-2004
Susilo B. Yudhoyono
Masa Bakti 2004-2014
Joko Widodo
Masa Bakti 2014-
 

KLIPPING ARTIKEL

Detail cantuman
< Kembali ke daftar >
Judul

Waktu Istirahat Dipersingkat : Pak Harto Jadi Ke Malaysia

Bahasa

ind

Sumber

Media Indonesia, 11 Desember 1997

Kata Kunci

  1. ASEAN
  2. KTT
  3. Malaysia
  4. Sakit
  5. Wafat

 
 
Anotasi

Waktu istirahat Presiden Soeharto dipersingkat, beliau sudah aktif kembali melaksanakan tugas-tugas kenegaraan. Aktivitas Kepala Negara itu sekaligus menepis rumor yang beredar di masyarakat bahwa Pak Harto sakit, bahkan ada yang mengatakan telah wafat. Untuk itu Siti Hardiyanti Rukmana berharap agar pers ikut membantu menjelaskan kepada masyarakat bahwa isu-isu negatif itu tidaklah benar. Pak Harto juga sempat menerima tiga menteri dan Dirjen Seknas ASEAN Witjaksana Soeganda, dan memutuskan untuk menghadiri KTT Informal ASEAN di Kuala Lumpur, Malaysia.

 
 
File PDF Tersimpan

Pak Harto jadi kemalysia(1).pdf
(366408 bytes)
.

File PDF Tersimpan (en)

Tidak ada lampiran pdf diunggah

 

* Catatan : Anda harus memiliki aplikasi pembaca dokumen PDF untuk dapat membuka dokumen ini.

< Kembali ke daftar >